Home » , » Cara Gampang Mengaktifkan Text Boundaries Ms.Word 2013

Cara Gampang Mengaktifkan Text Boundaries Ms.Word 2013

Assalamu'alaikum
Selamat malam sobat semuanya, kali ini saya akan berbagi tentang cara gampang mengaktifkan Text Boundaries Ms.Word 2013. Nah sobat langsung saja yah sob secara singkat dalam berbaginya, ternyata didalam Ms. word 2013 cara untuk  mengaktifkan Text Boundaries sangatlah mudah dan bisa di praktekan oleh sobat semuanya.

Baca juga :
Langkah awal sobat tinggal mengklik File




  kemudian sobat klik menu Options
 

kemudian setelah itu terbukalah jendela Word Options, pilih menu Advanced.


Scroll kebawah dan ceklis pada opsi Show text boundaries klik pada tombol OK dan selesai, sekarang text boundaris pada Ms. Word sobat telah aktif.



Nah sob...mudahkan sob, mudah-mudahan bermanfaat yah sob, ditunggu komentarnya yahh


Artikel yang lainya :














































Thanks for reading & sharing Gararoblog

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Popular Post

Pengikut

Total Tayangan Halaman